Posts Tagged 'bahagia'

Cara Membahagiakan Orang Tua Dan Berbakti Kepadanya

Mungkin cara membahagiakan orang tua yang seumur hidup kita berikan, belum cukup untuk membalas semua kebaikan orang tua pada kita, namun dengan membuatnya senantiasa bahagia adalah suatu kewajiban sebagai anak.

Terkadang sebagai seorang anak, kita tidak menyadari bahwa banyak hal yang bisa membuat orang tua sedih dengan apa yang kita lakukan. Maka dari itu, sebagai seorang anak memberikan kebahagiaan kepada orang tua sudah sewajarnya dilakukan.

Cara Membahagiakan Orang Tua

Sebenarnya banyak cara membahagiakan orang tua dari hal-hal kecil yang tak terduga namun hal ...

Baca Selengkapnya →