Posts Tagged 'Internasional'

Pengertian, Sejarah, dan Tujuan PBB

Banyak yang belum tahu akan pengertian PBB serta sejarah bagaimana PBB bisa berdiri hingga sekarang. PBB adalah sebuah singkatan dari Perserikatan Bangsa Bangsa yang merupakan organisasi dalam skala internasional karena seluruh negara merupakan anggota di dalamnya dan organisasi ini dibuat dengan tujuan agar dapat memfasilitasi hukum internasional, keamanan internasional, perkembangan ekonomi serta hak asasi manusia dan mencapai kedamaian dunia.

Sejarah PBB

Perserikatan Bangsa Bangsa atau yang biasa kita sebut PBB didirikan di ...

Baca Selengkapnya →