Posts Tagged 'mendapatkan pekerjaan'

Syarat dan Cara Membuat Kartu Kuning di Disnaker

Syarat membuat kartu kuning cukup mudah tentunya hanya membutuhkan administrasi umum seperti KTP dan sebagainya. Kartu kuning wajib dimiliki oleh orang-orang yang ingin mencari pekerjaan. Biasanya perusahaan lewat staff HRD meminta pelamar melampirkan kartu kuning tersebut, selain perusahaan apabila anda ingin mengikuti tes CPNS pun wajib untuk memiliki kartu kuning ini. Kartu kuning bisa anda buat di DISNAKER (Dinas Tenaga Kerja) di kota masing-masing anda tinggal.

Syarat Membuat Kartu Kuning

Syarat membuat kartu kuning tidaklah terlalu ...

Baca Selengkapnya →

Psikotes Kerja Jenis dan Karakteristiknya

Psikotes kerja memang sangat penting untuk calon karyawan, banyak perusahaan yang akan menerima pegawai melalui proses psikotes. Bagi seseorang yang tengah melamar pekerjaan, mempersiapkan diri untuk menghadapi berbagai tes pekerjaan perlu dilakukan. Berbagai perusahaan menerapkan tes pelamar berbeda-beda namun yang biasanya diujikan pada tes tersebut adalah tes psikologi (psikotest), tes kemampuan (skill tes) dan interview (wawancara kerja).

Urutan pengerjaan tes bisa jadi berbeda diberbagai perusahaan, soal ataupun pertanyaan yang diajukan juga sering kali berbeda namun memiliki satu maksud ...

Baca Selengkapnya →

Cara Mendapatkan Pekerjaan Dengan Mudah

Cara mendapatkan pekerjaan sering kali menjadi persoalan yang sangat mengganggu bagi lulusan baru atau pun bagi karyawan lama yang mencari pekerjaan baru. Gaya hidup saat ini memberikan standarisasi sendiri terhadap kemampuan seseorang. Banyak orang setelah menyelesaikan pendidikannya langsung terjun ke dalam dunia kerja namun tidak sedikit orang pula yang bekerja sambil menyelesaikan pendidikan tingkat akhirnya.

Permasalahan yang kemudian bermunculan adalah bagaimana cara mendapatkan pekerjaan yang bagus dan sesuai dengan kemampuan yang kita miliki. Permasalahan tersebut banyak dialami oleh lulusan baru yang mulai ...

Baca Selengkapnya →