Bahasa pemrograman komputer sangat banyak sekali yang ada di dunia, perkembangannya mengikuti tingginya inovasi yang dilakukan dalam dunia teknologi. Ada banyak konsep yang dikenalkan terutama menyangkut bahasa programming yang sangat banyak muncul karena munculnya berbagai perangkat. Sebut saja perangkat mobile yang berkembang sangat pesat dan membuat para ahli IT harus bekerja keras untuk membuat sebuah bahasa yang dapat membuat software pada perangkat tersebut.
Bahasa pemrograman komputer yang kita kenal antara lain adalah Java, Visual Basic, C++, C, Cobol, PHP, .Net, dan ...
Baca Selengkapnya →