Posts Tagged 'sungai'

5 Sungai Terpanjang di Dunia

5 sungai terpanjang di dunia tersebar dari Benua Afrika, Benua Eropa, hingga Benua Asia, penetapan suatu sungai  sebagai yang terpanjang di dunia dilakukan oleh UNESCO. UNESCO sendiri merupakan sebuah badan khusus yang dibangun pada tahun 1945 dengan tujuan mendukung keamanan serta perdamaian dunia lewat mempromosikan kerja sama antar negara baik itu melalui dunia pendidikan, ilmu pengetahuan, seni budaya, dll dan UNESCO didirikan oleh PBB.

Selain sungai terpanjang di dunia, juga ada sungai ...

Baca Selengkapnya →

11 Sungai Terpanjang di Indonesia dan Nama Sungai Lainnya

11 Sungai terpanjang di Indonesia tersebar di pulau-pulau Indonesia yang terletak dari Sabang sampai Merauke. Sungai merupakan bagian permukaan bumi yang sangat penting, selain sebagai sumber air bagi kehidupan makhluk hidup tapi juga memiliki fungsi lain, misalnya sebagai habitat makhluk hidup, sarana transportasi dan sebagainya. Indonesia memiliki sungai-sungai yang mengaliri setiap wilayahnya, Berikut ini daftar sungai terpanjang di Indonesia.

Sungai Terpanjang di Indonesia

Sungai terpanjang di Indonesia adalah salah satu karunia Tuhan yang luar biasa untuk negara kita. Kehidupan makhluk hidup sangat ...

Baca Selengkapnya →