Tubuh yang sehat memang dambaan setiap manusia, untuk itulah banyak cara yang dilakukan untuk mendapatkannya. Saat ini kita sering mendengar kandungan antioksidan yang terdapat pada produk kemasan yang dipublikasikan dengan iklan. Kandungan antioksidan ini biasanya juga dihubungkan dengan kesehatan tubuh, namun sebenarnya zat seperti apakah antioksidan ini?? Seperti apakah peranan manfaat antioksidan ini dalam tubuh?? simak selengkapnya pada artikel ini.
Manfaat Antioksidan Sebagai Penangkal Radikal Bebas
Sekitar triliunan lebih sel-sel tubuh menghadapi ancaman yang tangguh, terhadap infeksi virus. Ancaman lain berasal dari ...
Baca Selengkapnya →