Posts Tagged 'asam urat'

Obat Asam Urat Tradisional Alami dan Herbal

Obat asam urat tradisional yang alami memang cukup banyak tersedia di pasaran bahkan tanaman di sekitar kita dapat di gunakan dalam mengobati asam urat. Perlu diketahui asam urat biasanya terjadi pada orang dewasa atau yang sudah lanjut usia. Penyebab dari penyakit ini adalah kelebihan zat purin dalam tubuh manusia, zat ini akan diolah oleh tubuh kita menjadi asam urat, namun jika berlebihan maka fungsi ginjal tidak akan mampu lagi mengelola dan mengeluarkannya.  Hal ini menyebabkan sisanya akan berada di persendian ...

Baca Selengkapnya →