Posts Tagged 'merokok'

Bahaya Minuman Keras Bagi Kesehatan

Minuman keras merupakan salah satu hal yang dilarang oleh agama karena dapat menimbulkan kemabukan dan menurunnya kesadaran jika dikonsumsi secara berlebihan. Selain itu masih banyak lagi masalah kesehatan yang mengancam akibat konsumsi minuman berarkohol. Satu hal yang pasti adalah HINDARI MINUMAN KERAS dan jangan sampai anda mencobanya. Ketagihan ? bullshittt.. itu adalah kebiasaan yang menjadikan anda terus mengkonsumsinya.

Bahaya Minuman Keras

Bahaya minuman keras juga telah dipublikasikan di berbagai industri di dunia, tidak hanya dunia medis atau kedokteran, universitas pun turut andil. ...

Baca Selengkapnya →

Kandungan Rokok dan Zat Bahaya Dalam Asapnya

Kandungan rokok dan zat bahaya dalam asapnya ternyata ada ribuan macam yang siap untuk menggerogoti tubuh anda dan orang tercinta di sekeliling anda. Kandungan dalam asap rokok ternyata juga memiliki zat yang tidak kalah banyaknya dengan zat dalam rokok itu sendiri. Setidaknya ada lebih dari 4000 zat aditif berbahaya yang terkandung dalam sebuah rokok yang dapat membunuh dan menimbulkan berbagai penyakit paling berbahaya yang sangat ditakutkan.

Kandungan rokok yang paling populer sebut saja nikotin, tar, dan arsen ...

Baca Selengkapnya →

Tips Cara Berhenti Merokok Mudah dan Cepat

Cara berhenti merokok memang sangat banyak namun cara ampuh adalah bagaimana membulatkan tekat untuk segera berhenti merokok. Berbagai bahaya merokok yang telah diketahui secara luas, yang  memicu banyak orang untuk menerapkan cara berhenti merokok untuk menghilangkan kebiasaan buruk ini. Sebagian orang telah berkali-kali mencoba untuk berhenti merokok, namun tidak menemui keberhasilan. Terkadang godaan untuk merokok dari lingkungan, teman-teman sangat menyulitkan untuk berhenti merokok, bahkan bisa kembali menjadi perokok. Maka dari itu, ...

Baca Selengkapnya →