Posts Tagged 'hewan'

Cara Merawat Kelinci Dan Memeliharanya

Cara merawat kelinci sebagai hewan peliharaan anda memang tidak bisa sembarangan karena ada beberapa hal yang perlu diperhatikan dalam memelihara kelinci agar tetap sehat. Hewan peliharaan di rumah menjadi pilihan bagi banyak orang untuk menghilangkan kejenuhan. Begitu juga dengan merawat kelinci dari berbagai jenis.

Kelinci merupakan hewan peliharaan favorit di rumah selain karena hewannya yang lucu, kelinci juga disenangi oleh penghuni rumah mulai dari anak-anak hingga orang dewasa. Tidak heran apabila banyak pet shop yang menjual jenis kelinci cantik untuk hewan ...

Baca Selengkapnya →

10 Hal Untuk Cara Merawat Kucing Persia

Cara merawat kucing persia memang memerlukan perlakuan khusus dibandingkan dengan jenis kucing pada umumnya. Bagi kalangan pecinta kucing, jenis kucing persia memang menjadi primadona di kelasnya. Daya tarik kucing persia memang berbeda dengan kucing kebanyakan dengan bulu yang indah dan lebat, ditambah  muka yang mungil dan hidung yang lucu terlihat sangat menggemaskan.

Untuk memiliki hewan peliharaan yang sehat, tentu saja membutuhkan perawatan yang baik. Begitu juga untuk merawat kucing persia, yang bisa dibilang susah-susah gampang. Namun perawatan tersebut harus tetap dilakukan untuk ...

Baca Selengkapnya →

Pertanian Organik : Pengertian, Sejarah, Prinsip, dan Metodenya

Pengertian pertanian organik adalah suatu jenis pengolahan berbagai bidang pertanian dengan menggunakan bahan alami serta tidak menggunakan bahan kimia. Sebagai salah satu negara yang memiliki lahan agraris yang sangat besar, Indonesia memiliki potensi besar untuk mengembangkan sektor pertanian. Lahan dan daerah yang subur dapat dijadikan sebagai modal kuat untuk mengembangkan dan melancarkan sistem pertanian berbasis organik ini. Bahkan penghasilan utama beberapa negara terkaya di dunia adalah dari hasil pertanian.

Sistem pertanian organik ini sangat populer karena ...

Baca Selengkapnya →

Pengertian Dan Fungsi Sitoplasma

Fungsi sitoplasma merupakan salah satu komponen yang berada pada sel yang menyusun bagian tubuh setiap makhluk hidup. Tubuh kita tersusun dari banyak sel. Pada sel tersebut terdapat bagian sitoplasma atau sering disebut plasma sel, yang meliputi isi pada sel, kecuali bagian nukleus (intisel).

Berbeda dengan sel pada tumbuhan dan hewan, sitoplasma dibedakan menjadi dua jenis, yaitu :

  1. Ektoplasma – terletak berbatasan dengan selaput plasma dan Ektoplasma terlihat lebih jernih dan kompak. Ektoplasma pada sel hewan berupa selaput plasma itu ...
Baca Selengkapnya →

Pengertian Rantai Makanan Pada Ekosistem

Rantai makanan merupakan sebuah proses yang terjadi dalam suatu ekosistem yang terdiri beragam makhluk hidup di dalamnya. Pada setiap organisme yang hidup pada habitatnya akan mempengaruhi keadaan lingkungannya yang berkaitan dengan rantai makanan makhluk hidup.

Setiap makhluk hidup melakukan interaksi dengan menggunakan komponen-komponen lingkungan yang ada di sekitarnya. Interaksi organisme dengan lingkungan sekitarnya akan membentuk satu kesatuan yang disebut dengan ekosistem. Pada pengertian lain menyebutkan, ekosistem merupakan pola terhadap hubungan timbal balik dan saling mempengaruhi antara makhluk ...

Baca Selengkapnya →

Klasifikasi Hewan Invertebrata atau Avertebrata

Hewan memiliki klasifikasi yang terbagi berdasarkan keberadaan, tulang belakang yaitu hewan invertebrata atau avertebrata yakni, hewan tanpa tulang belakang. Pada bahasan sebelumnya, kita telah mengulas klasifikasi hewan vertebrata yaitu hewan bertulang belakang yang ada di muka bumi ini. Klasifikasi hewan menurut ada tidaknya tulang belakang ini pertama kali diberikan oleh Chevalier de Lamarck, lalu Bagaimana perbedaan kedua klasifikasi hewan ini?? simak artikel ini selengkapnya.

Hewan Invertebrata

Dalam klasifikasi hewan tidak bertulang belakang (invertebrata) termasuk ke dalam hewan bersel satu (uniselullar) yang melakukan pemusatan ...

Baca Selengkapnya →

Klasifikasi Hewan Vertebrata (Bertulang Belakang)

hewan vertebrataHewan vertebrata atau dalam bahasa sehari-hari dikenal hewan bertulang belakang ini merupakan klasifikasi spesies hewan yang berada disekitar kita. Salah satu bentuk pengelompokan jenis hewan yang kita kenal yakni berdasarkan keberadaan tulang belakang pada struktur anatomi tubuhnya.

Tulang belakang disini berasal dari i perkembangan sumbu penyokong tubuh primer atau notokorda (korda dorsalis). Masa notokorda ini terjadi hanya terjadi pada masa vertebrata masih menjadi ...

Baca Selengkapnya →

7 Jenis Kucing Peliharaan

7 jenis kucing peliharaan ini merupakan jenis kucing peliharaan rumah yang menyenangkan dan terbagi dalam beberapa ras seperti pada ulasan ini. Memiliki hewan peliharaan di rumah tidak hanya sekedar hobi namun juga bisa memberikan dampak psikologissebagai mood booster setelah lelah melakukan aktivitas.

Kucing menjadi pilihan hewan peliharaan yang cocok untuk di rumah. Kucing memiliki banyak ras dalam klasifikasinya, beberapa diantaranya terkasuk jenis kucing peliharaan yang sangat disukai, selengkapnya kami ulas pada artikel ini.

Jenis Kucing Peliharaan

Jenis kucing peliharaan merupakan ...

Baca Selengkapnya →

Cara Merawat Hamster Yang Benar

Cara merawat hamster agar tetap sehat sebenarnya tidak sulit, bahkan terbilang sangat menyenangkan dengan beberapa cara dan tips mudah pada artikel ini. Hewan peliharaan yang banyak kita temui memang memberikan kesenangan tersendiri, tingkah polah hewan yang lucu terlihat sangat menyenangkan. Pemeliharaan yang tepat bisa membuatnya tumbuh dan semakin lucu, tapi kalau salah tidak hanya menyakiti hewan tersebut tapi juga bisa membuatnya mati.

Cara Merawat Hamster

Cara merawat hamster sebenarnya tidak sulit, apalagi hewan mungil ini memang sangat lucu dan banyak dipelihara disetiap usia ...

Baca Selengkapnya →
Page 2 of 2 12