Posts Tagged 'pola makan'

Cara Menangani Anak Susah Makan, Tips Mengatasinya

Setiap orang tua tentu saja menginginkan anak-anaknya tunbuh sehat dan cerdas namun, pada fase pertumbuhan anak terkadang ada saja gangguan yang timbul seperti anak yang susah makan. Pertumbuhan seorang anak ditunjang dengan nutrisi yang berasal dari makan makanan yang dikonsumsi, tetapi jika anak mengalami susah makan, akan sangat dikhawatirkan akan pertumbuhannya yang terganggu. Cara menangani anak susah makan menjadi solusi yang benar benar harus di perhatikan agar tidak mempengaruhi tumbuh kembangnya.

Cara mengatasi anak susah makan sebenarnya cukup mudah di lakukan, ...

Baca Selengkapnya →

Cemilan Sehat Untuk Si Kecil dan Anak

Cemilan sehat untuk si kecil terkadang sangat sulit untuk diberikan karena anak-anak cenderung suka memilih cemilan kemasan seperti snack, biskuit dan permen padahal, mengkonsumsi cemilan seperti itu berdampak kurang baik untuk kesehatan anak. Selain itu, anak-anak memang mudah tertarik dengan makanan manis jajanan seperti ini sehingga mengganggu nafsu makan si anak. Permasalahan sebaiknya segera ditangani ibu agar tidak terus-terusan mengkonsumsi cemilan yang kurang sehat dan ibu harus mengetahui cara mengurangi nafsu makan makanan tidak sehat ...

Baca Selengkapnya →