Archive for 2014

10 Cara Mengecilkan Paha Dan Betis Yang Efektif

10 Cara mengecilkan paha dan betis merupakan metode yang dianggap lebih efektif dibandingkan dengan penggunaan obat-obatan yang banyak mengandung unsur produk kosmetik berbahaya. Bagian tubuh seperti paha, perut, betis dan lengan menjadi sarang penimbunan lemak tubuh. Meskipun fungsi lemak memang berguna bagi tubuh namun jika berlebihan akan menimbulkan masalah bagi kesehatan dan juga mempengaruhi bentuk tubuh.

Cara Mengecilkan Paha

Cara mengecilkan paha yang besar dapat dilakukan dengan olahraga mengecilkan paha dengan mudah di sela-sela aktivitas ...

Baca Selengkapnya →

Biografi Cristiano Ronaldo Lengkap Sebagai Pesepak Bola Dunia

Biografi Cristiano Ronaldo sebagai salah satu pesepak bola dunia telah dikenal secara luas sebagai striker Club Real Madrid yang tak tergantikan. Nama Cristiano Ronaldo memang tidak asing di telinga kita karena prestasi dunia yang telah di capai selama berkiprah di lapangan hijau. Perjalanan hidup telah membawanya menjadi pesepak bola sejati, dengan kemampuan luar biasa yang telah mendarah daging dalam jiwanya. Berikut ini biogarfi lengkap Cristiano Rinaldo.

Biografi Cristiano Ronaldo

Biografi Cristiano Ronaldo menggambarkan masa kecil hingga menapaki tangga popularitas yang telah di ...

Baca Selengkapnya →

Browser Paling Aman, Chrome vs firefox mozilla Vs IE

Memilih browser paling aman antara 3 jenis browser yang paling populer di dunia Chrome, Firefox, dan IE (Internet Explorer) memang sangat penting untuk keamanan saat berselancar di dunia Internet. Browser seperti yang kita ketahui adalah salah satu tools utama yang dapat mendukung saat mengakses berbagai web yang ada di dunia. Tanpa browser mungkin kita akan kesulitan dan perkembangan internet mungkin tidak sepesat ini. Kecanggihan macam macam web browser yang ada di dunia memungkinkan kita dapat mengakses ...

Baca Selengkapnya →

Rekayasa Perangkat Lunak

Rekayasa perangkat lunak adalah suatu bidang ilmu yang mempelajari siklus suatu perangkat lunak satu yang lebih di kenal dengan istilah Software. Materi ini biasanya sudah sangat fimiliar untuk mahasiswa ilmu komputer terutama jurusan SI dan TI. Materi perkuliahan mengenai RPL ini telah saya bawakan di beberapa Universitas, sebagai dosen ilmu komputer tentu RPL merupakan suatu bidang ilmu yang sangat dinamis dan menarik untuk di Ikuti. Mahasiswa yang mengikuti mata kuliah ini mungkin belum menyadari betapa pentingnya memahami proses dan apa ...

Baca Selengkapnya →

12 Jenis Imunisasi Bayi Wajib Dan Pelengkap

12 jenis imunisasi bayi perlu diberikan untuk mencegah penularan penyakit virus berbahaya yang dapat menyerang seiring dengan perkembangan bayi. Bagi sebagian orang tua sering melupakan tentang keputihan imunisasi ini pada bayi. Padahal imunisasi ini seperti perisai bagi bayi yang masih rentan terhadap berbagai jenis penyakit. Sebelum menghadapi proses melahirkan, ada baiknya untuk mengetahui pentingnya vaksinasi berupa imunisasi bayi ini bagi kesehatan calon bayi dan juga jenis-jenisnya.

Imunisasi Bayi

imunisasi bayiBaca Selengkapnya →

Penyebab Keputihan Saat Hamil Muda Dan Tua

Keputihan saat hamil dapat terjadi di setiap fase kehamilan, saat hamil muda atau sudah hamil tua. Salah satu yang menjadi penyebab keputihan pada wanita yaitu perubahan hormon pada sistem reproduksi yang melibatkan produksi hormon tersebut. Wanita sering mengalami keputihan saat menjelang periode haid dan juga pada masa kehamilan. Banyak yang mengkhawatirkan ketika keputihan terjadi pada saat kehamilan karena dapat mempengaruhi perkembangan janin dalam kandungan, apakah benar demikian?? simak ulasan berikut ini selengkapnya.

Keputihan ...

Baca Selengkapnya →

Penyebab Dan Gejala Usus Buntu

Gejala usus buntu merupakan salah satu gangguan pada sistem pencernaan yang sering terjadi karena kesalahan pemilihan janis makanan yang dikonsumsi. Di dalam tubuh kita terjadi proses pencernaan makanan dimana, setiap zat yang terkandung di dalamnya akan di proses dan di serap oleh tubuh untuk digunakan sebagai energi.

Salah satu organ pencernaan tersebut adalah usus buntu atau dalam bahas kedokteran disebut “Apendix”. Penyakit pada usus buntu ini mengakibatkan proses pencernaan dan metabolisme tubuh menjadi terganggu.

Gejala Usus Buntu

Penyakit usus buntu (Appendicitis) adalah sebuah kondisi ...

Baca Selengkapnya →

Pengertian Tsunami, Penyebab Dan Tanda-tandanya

Pengertian tsunami merupakan salah satu bencana alam mengerikan yang disebabkan oleh gelombang besar yang mencapai daratan. Bencana alam ini pernah terjadi pada wilayah paling ujung sebelah barat Indonesia Nangroe Aceh Darussalam (Aceh) dan wilayah sekitarnya pada tahun 2004. Tidak terhitung jumlah kerusakan yang terjadi akibat bencana alam tsunami ini, belum lagi korban jiwa yang hilang karena sapuan gelombang ini. Sebagai wilayah kepulauan, Indonesia merupakan wilayah yang berpotensi terhadap penyebab tsunami ini.

Pengertian Tsunami

Pengertian tsunaimi sering disebut sebagai gelombang pasang laut yang ...

Baca Selengkapnya →

Cara Mengatasi Susah Tidur Kronis dan Penyebabnya

Cara mengatasi susah tidur dengan cara alami dan mudah dilakukan serta menghindari hal hal yang dapat menyebabkan susah tidur. Cara yang digunakan tentunya tanpa obat obatan yang mungkin memberikan efek samping yang berdampak negatif bagi kesehatan tubuh kita. Kesulitan tidur umumnya di derita oleh orang yang sudah dewasa, dan terkadang sangat mengganggu sekali, terutama bagi yang harus bekerja dan bangun di pagi hari. Dalam dunia medis sulit tidur ini sering disebut dengan insomnia, yang ...

Baca Selengkapnya →

Penyebab Perut Kembung Dan Cara Mengatasinya

Sering kali kita merasakan perut kembung yang ditandai dengan perut terasa penuh, kemudian terasa terhimpit dengan gas pada rongga perut. Pada keadaan tertentu, kondisi ini juga dapat mengganggu aktivitas yang seharusnya berjalan dengan lancar. Penyebabnya sering dikaitkan dengan masuk angin namun, namun banyak hal yang sebenarnya dapat membuat rasa kembung pada perut ini terjadi.

Perut Kembung

Perut kembung merupakan indikasi adanya gangguan pada sistem di tubuh manusia, seperti masalah pada sistem ekskresi atau gangguan ...

Baca Selengkapnya →
Page 57 of 74 «...3040505556575859...»