Artikel 'Kesehatan'

Tuna Daksa dan Penyebabnya

Tuna daksa adalah sebuah penyakit kelainan ortopedik atau bisa dianggap juga sebagai salah satu gangguan pada fungsi normal otot, tulang, dan persendian yang disebabkan oleh kelainan bawaan saat lahir, kecelakaan atau penyakit yang akhirnya berakibat seseorang penderita tuna daksa mengalami kelainan pada tulang sehingga apabila mau bergerak dan berjalan memerlukan alat bantu.

Tuna Daksa

Tuna daksa sendiri terjadi akibat adanya kelainan pada neuro-muscular dan struktur tulang yang bisa disebabkan oleh kelainan bawaan saat ...

Baca Selengkapnya →

Pengertian Tuna Grahita Dan Klasifikasinya

Tuna grahita merupakan kelainan dalam kondisi mental seseorang yang kasusnya terjadi pada orang-orang di berbagai negara di dunia, khususnya pada anak. Kelainan atau cacat ini sering disebabkan karena masalah pada perkembangan janin ketika masa kehamilan yang sering tidak terdeteksi. Berikut ini ulasan selengkapnya mengenai tuna grahita.

Tuna Grahita

Tuna grahita sering disebut Retardasi Mental berarti terbelakang mental atau cacat mental dan istilah lain yang merujuk pada kelainan secara mintal. Kata “Tuna” berarti merugi dan grahita berarti pikiran, ...

Baca Selengkapnya →

Penyakit Hidrosefalus dan Cara Mencegahnya

Penyakit hidrosefalus adalah sebuah keadaan dimana terjadinya penimbunan air yang berasal dari tulang tengkorak yang berakibatkan menekan bagian otak termasuk otak kananotak kiri serta otak tengah dan tentunya akan berakibat fatal apabila tidak dilakukan tindakan medis secepatnya.

Penyakit hidrosefalus umumnya terjadi pada anak-anak yang mengalami infeksi sistem saraf dan anak-anak yang mempunyai trauma oleh karena disebabkan obstruksi liquor. Ciri-ciri penyakit hidrosefalus sangat mudah untuk dikenali yaitu ...

Baca Selengkapnya →

Manfaat Sit Up Bagi Tubuh

Manfaat sit up tidak berbeda jauh dengan manfaat push up yaitu untuk kesehatan anggota tubuh serta dapat membentuk dan mengencangkan otot-otot yang ada di dalam tubuh kita. Tentunya sit up bukan satu-satunya cara untuk mengencangkan otot yang ada di tubuh kita, anda juga bisa mencoba tips dan cara membentuk otot dengan cepat dan menjalankan program fitness pemula.

Selain berolahraga kalian juga harus memperhatikan pola makan ...

Baca Selengkapnya →

Manfaat Push Up Bagi Kesehatan

Manfaat push up untuk tubuh sangat banyak selain bisa membesarkan otot-otot yang berada di lengan, tangan, dan perut, manfaat push up apabila dilakukan secara rutin juga bisa mengecilkan lengan tangan dan mengecilkan perut buncit secara alami dan sehat.

Olahraga merupakan salah satu upaya yang sangat penting untuk meningkatkan kebugaran dan kesehatan tubuh secara alami. Penggunaan obat obatan atau vitamin buatan untuk menambah daya tahan tubuh perlu di ketahui efek sampingnya. Karena perlu di yakini ...

Baca Selengkapnya →

Penggolongan Obat Berdasarkan Jenis dan Cara Pemberian

Penggolongan obat terbagi menjadi tiga yaitu obat bebas, obat keras,  dan obat psikotropika atau yang paling terkenal dengan istilah jenis jenis narkobaBahaya narkoba bagi kesehatan tubuh pun sangat banyak apabila kalian mencoba-coba untuk mengonsumsinya. Obat sendiri mempunyai definisi sebagai campuran bahan yang digunakan untuk pengobatan, peredaan, pencegahan, diagnosa suatu penyakit pada makhluk hidup.

Penggolongan Obat

Berdasarkan penggolongan obat yang terbagi menjadi 3  yaitu obat bebas, obat ...

Baca Selengkapnya →

Pengertian Posyandu, Tujuan dan Manfaatnya

Pengertian Posyandu adalah sebuah kegiatan yang menyangkut dengan kesehatan dari dan oleh masyarakat sendiri yang tentunya dibantu oleh petugas-petugas kesehatan. Kepanjangannya sendiri adalah Pos Pelayanan Terpadu. Posyandu sendiri Posyandu mulai ada sejak tahun 1984 yang mana dipelopori oleh salah satu mantan Presiden Indonesia, Soeharto.

Posyandu melayani kesehatan mulai dari yang masih dalam kelompok balita hingga lansia. Di Posyandu balita akan diberikan dua belas jenis imunisasi dalam waktu bayi berumur 0-11 bulan sekaligus menimbang ...

Baca Selengkapnya →

Air Ketuban, Fungsi Dan Kelainannya Saat Hamil

Air ketuban merupakan sebuah unsur yang ada pada kehamilan seorang ibu yang mempengaruhi perkembangan janin yang di kandung. Selama 9 bulan kehamilan, bayi dalam rahim ibu terus berkembang sesuai dengan periode tertentu namun bagaimanakah janin ini bisa berkembang?? salah satu unsur yang mempengaruhi pertumbuhannya adalah keberadaan air ketuban ini. Berikut ini penjelasan mengenai air ajaib ketuban ini, pada proses kehamilan.

Air Ketuban

Air ketuban pada kehamilan merupakan salah satu dari hal yang menakjubkan pada sebuah proses ...

Baca Selengkapnya →

Pola Makan Sehat Sehari-Hari Dengan Gizi Seimbang

Pola makan sehat tidak hanya sekedar mencukupi kebutuhan makan sehari 3 kali namun lebih kepada mencukupi kebutuhan gizi setiap hari dengan seimbang. Kebutuhan pangan merupakan salah satu kebutuhan pokok bagi setiap manusia yang tidak dapat digantikan. Hal ini menunjukkan bahwa kebutuhan makanan tersebut akan mempengaruhi bagaimana kesehatan tubuh kita yang dipengaruhi dengan bagaimana pola makan sehat yang diterapkan sehari-hari.

Pola Makan Sehat

Pola makan sehat bukan berarti hanya mengkonsumsi makanan yang membuat perut kenyang namun bagaimana semua yang dibutuhkan oleh tubuh terpenuhi ...

Baca Selengkapnya →

Cara Melancarkan Haid Tidak Teratur Secara Alami

Cara melancarkan haid tidak teratur mungkin menjadi permasalahan yang sering terjadi pada wanita. Haid atau menstruasi merupakan sebuah siklus bulanan yang terjadi secara teratur pada periode tertentu. Tapi karena beberapa permasalahan tertentu misalnya pada sistem reproduksi wanita, siklus haid ini menjadi tidak beraturan. Jika hal tersebut terjadi setiap bulannya, tentu saja akan berakibat tidak baik bagi tubuh.

Cara Melancarkan Haid

Cara melancarkan haid biasa dilakukan dengan menggunakan obat-obatan kimia yang juga mengobati gangguan saat haid ...

Baca Selengkapnya →
Page 11 of 32 «...910111213...»